Install Varnish dan Apache pada Centos 7

Varnish adalah cache yang dapat digunakan untuk membantu pemrosesan dynamic web. Arsitekrut yang dipakai pada tutorial kali ini adalah varnish bertugas untuk menerima request dari web, dan kemudian meneruskan request ke apache. Cara melakukan instalasi adalah sebagai berikut: yum install httpd -y systemctl start httpd systemctl enable httpd yum install varnish -y Buka /etc/httpd/conf/httpd.conf , ganti Listen 80 dengan…